Minggu, 27 April 2014

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
( RPP )

Satuan Pendidikan       : Sekolah Menengah Atas
Mata Pelajaran             : Fisika
Nama guru                   : Latifah hanum
Nama Siswa                 : Zulfikar
Umur                            : 16 tahun
Kelas / Semester           : X / 2
Materi Pokok                : Listrik Statis dan Listrik Dinamis
Pertemuan ke                : 2
Alokasi Waktu              : 2 x 60 menit

Tujuan Pembelajaran
Kognitif                         :
Siswa mampu                :
             1.       Memberikan defenisi dari rangkaian seri dan paralel (c1)
              Alasan                  : Berdasakan buku Psikologi Pendidikan halaman 119, agar siswa dapat   menegaskan defenisi dari rangkaian listrik.
2           2.       Memperhitungkan aliran arus yang terdapat dalam rangkaian (c3)
              Alasan                  : Berdasarkan buku Psikologi Kognitif halaman 334, agar siswa dapat menentukan hasil suatu soal tentang listrik dengan cara memperhitungkannya.
             3.       Membuktikan pengaruh hambatan terhadap suatu arus listrik (c3)
              Alasan                  : Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia, agar siswa dapat menganalisa pengaruh suatu hambatan pada rangkaian.


Psikomotor                     :
Siswa Mampu                :
1.       Mempersiapkan alat-alat untuk merangkai suatu rangkaian listrik (p1)
Alasan                  : Berdasarkan Buku Psikologi Pendidikan halaman 133, agar siswa mampu menganalisa alat-alat apa saja yang digunakan saat merangkai suatu rangkaian listrik.
2.       Menunjukan alat apa saja yang digunakan saat merangkai suatu rangkaian listrik (p1)
Alasan                  : Berdasarkan Buku Ilmu Jiwa halaman 94, agar siswa mampu mengetahui dan memberi tahu alat apa saja yang digunakan saat merangkai suatu rangkaian listrik.
3.       Memperlihatkan bagaimana cara merangkai rangkaian listrik dengan baik dan benar
Alasan                  : Berdasarkan Buku Kamus Besar Bahasa Indonesia, agar siswa mampu menerangkan dan menjelaskan bagaimana cara merangkai rangkaian listrik dengan baik dan benar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar